(Video) Biksu Ini Mampu Berjalan di Atas Air

jalan-di-air.jpg
(INTERNET)

RIAU ONLINE - Percaya atau tidak aksi berjalan di atas air tidak hanya terjadi di film-film kungfu saja. Baru-baru ini seorang Biksu Shaolin di Quanzhou, yaitu Shaolin Rahib melakukan aksi berjalan di atas air sejauh 125 meter dan berhasil mencetak rekor baru. (Klik Juga: (Video) Netizen Rekam Polantas Padang Terima Suap

 

Biksu yang bernama Shi Liliang, tahun lalu juga pernah melakukan aksi berjalan di atas permukaan air sejauh 118 meter.  Dikutip dari lini masa Facebook CCTVNews, di dalam video terlihat Biksu Shi Liliang melakukan aksinya berjalan di atas air dengan bantuan kayu kecil yang diikat membentuk sebuah tangga. (Baca Juga: (Video) Kebaikan Akan Dibalas dengan Kebaikan

 

Shaolin monk runs on water for 125 meters, sets new record!

Watch: Shaolin monk runs on water for 125 meters, sets new record!Chinese Kung Fu has always had a very mysterious air, with its practitioners accomplishing feats that only existed in film, but recently a Shaolin monk in Quanzhou has astonished many by walking on water for 125 meters! The monk, named Shi Liliang, made headlines last year by running 118 meters across the surface of a water reservoir.

Posted by CCTVNews on 7 September 2015


 

Satu per satu ia melewati kayu-kayu yang telah di bentangkan di atas permukaan air dan berhasil menyeberangi sungai yang berjarak 125 meter dari tempat ia memulai aksinya dan berhasil memecahkan rekor. (Klik: Gelandangan Ini Rela Mati demi Tuannya

 

Video yang berdurasi 0.33 detik ini, telah ditonton sebanyak 85.666 Kali, mendapat 5.096 like, sudah dibagikan sebanyak 919 kali dan mendapat 143 komentar dari netizen pengguna facebook.

 

Sukai/Like Fan Page Facebook RIAUONLINE dan Follow Twitter @red_riauonline